Apakah Kucingmu Benar-benar Menyayangimu?
Kucingmu setiap hari menunggumu mengajak bermain, dan selalu ingin berada di dekatmu. Apakah ia benar-benar menyayangimu?
Kucingmu setiap hari menunggumu mengajak bermain, dan selalu ingin berada di dekatmu. Apakah ia benar-benar menyayangimu?
Kucing bisa melihat di malam dan siang hari. Di malam hari mata kucing bisa bersinar di kegelapan. Mau tau darimana asal sinar mata kucingmu?
Kucing kesayanganmu yang sudah bertahun-tahun dipelihara, tetiba membawa hasil buruannya pulang. Dan kamu heran kok kucing masih berburu, kan sudah diberi makan?
Kucing juga memiliki naluri atau kebutuhan dasar untuk tetap melestarikan keturunannya yakni dengan cara melakukan reproduksi.
Apa guna cakar untuk kucing selain untuk mencengkeram mangsanya? Perlukah kita memotong kuku atau cakar kucing?
Mungkin buat pencinta kucing yang sudah lama memelihara kucing pernah mengalami sebagian dari perilaku kucing yang unik ini?
Kucing itu bisa mandi sendiri. Tapi bila kucing Anda sedang sakit, Anda perlu tahu cara memandikan kucing agar tidak memperburuk kondisinya.
Walau sebenarnya kucing secara alami telah memiliki caranya sendiri dalam membersihkan giginya, namun terkadang anda perlu membantu kucing anda untuk membersihkan giginya.
Sikap duduk kucing bisa menunjukkan banyak hal kepada Anda. Kenali bagaimana sikap duduk kucing anda dan apa artinya untuk kucing anda.
Selain menawarkan kenyamanan pada lansia dan pasien, kucing juga terbukti mempunyai efek positif terhadap orang-orang yang menderita penyakit mental.
Pemilik kucing harus tahu apa yang dilarang diberikan atau dilakukan kepada kucing kesayangan. Apa saja daftar larangan itu?
Ada beberapa tanda kucing yang lebih beresiko menularkan alergi kepada manusia. Kenali apa saja tanda-tandanya?
Makanan yang diberikan kepada kucing sebaiknya merupakan makanan yang khusus diperuntukkan untuk kucing, yang diperoleh dari petshop atau membuat sendiri.
Untuk apa kucing makan rumput, apakah untuk kesehatannya atau untuk pencernaannya? Pastikan rumput yang akan dikonsumsi kucing kita tidak disemprot bahan kimia.
Menggaruk adalah perilaku alamiah kucing. Mengapa kucing sering menggaruk perabotan kamu dan bagaimana cara mengaturnya?
Kucing mengibaskan ekornya adalah cara kucing berkomunikasi. Apa saja arti gerakan ekor kucing tersebut?
Dari mana pun kita dapatkan kucing kita, kita harus mengetahui ciri-ciri kucing yang sehat. Dengan mengetahui kondisi kesehatan kucing, kita bisa meminimalisir resiko penyakit kucing.
Dagu nama kucing Febri Diana memiliki tanda lahir berwarna hitam di dagunya. Dan pastinya dia punya kebiasaan yang bikin gemeesss …
Dewi dari awal sudah tahu bahwa Kim hanya memiliki mata satu. Namun Dewi tetap memutuskan mengadopsi Kim karena Kim juga pantas mendapatkan perawatan seperti kucing lainnya.
Setelah Beautiful wafat, Riko dan Miki semakin akrab. Kemudian ada kucing titipan teman adik saya. Miki dan Riko takut sama kucing titipan yang lebih kecil dari tubuh Miki dan Riko. Aneh juga, ya?
Hani memiliki seekor kucing Persia betina tiga warna yang diperolehnya dengan cara adopsi. Nama kucing ini awalnya adalah Zuppy. Setelah diadopsi, Hani mengganti nama Zuppy menjadi Choppy.
Studi membuktikan bahwa anak dari orang yang memiliki hewan peliharaan cenderung tidak memiliki alergi hewan.
Ini foto kucing kiriman Nia yang tinggal di Jakarta. Namanya Kido, jantan berusia 6 bulan. Nia punya 3 kucing di rumahnya, tapi si Kido ini…
Sedari kecil saat Barito ingin buang kotoran, saya selalu mengangkat Barito dan membawanya ke WC belakang rumah. WC belakang rumah ini ada kakus jongkoknya. Lama-lama Barito mengerti kalau mau buang kotoran, harus ke WC belakang.
Yang jadi keheranan saya adalah ketika saya lupa memasukkan kucing tersebut, kedua kucing tersebut setia menanti di depan pintu rumah dan tidak keluar pagar, seperti kebanyakan kucing lainnya yang suka “dolan” sampai jauh.
Spicy pernah sekarat karena penyakit otak menyerangnya. Tapi dia tetap tegar. Spicy sering membawakan ”mainan” untuk anaknya. Seperti belalang dan bermacam binatang kecil lainnya. Tempat mojoknya ada di sudut kamar saya yang hangat.
Banyak banget cerita Kesya buat saya yang bikin saya kangen banget sama kucing saya yang satu ini, sayangnya dia udah gak ada, selamat jalan Kesya, semoga kita ketemu lagi di lain kehidupan.
Setelah beberapa minggu paman saya yang rumahnya dekat dengan saya melihat Elmo berada di halaman rumah tetangganya dengan keadaan yang memprihatinkan.
Nur pulang ke rumah seminggu sekali, tiap hari Sabtu. Tiap Sabtu sore ketika Nur sampai di rumah, Darling pun sudah ada di rumah menyambut kedatangan Nur. Padahal tiap Nur berangkat ke Yogya, maka Darling pun juga berangkat pergi entah kemana dan baru pulang tiap Sabtu sore ketika Nur pun sudah sampai di rumah!
Setelah sekarang saya banyak pekerjaan yang harus dikerjakan sampai malam, akhirnya saya sering bangun kesiangan. Dan Bandit tampaknya tidak mau jatah susunya ikut terlambat, oleh karena itu setiap pagi jam tujuh, Bandit selalu masuk kamar saya dengan menggigit piring susunya lalu melompat ke atas tempat tidur dan menjilat-jilat muka saya.
Kisah si Anak Baru ini dikirimkan oleh Rani Elisabeth yang juga pernah memiliki kucing bernama Cha Bong Gun(-Ed) Hari itu, 28 Juni 2013, aku ke…
Wah, saya terharu sekali lho! Ternyata induk kucing pun punya rasa keibuan yang besar. Akhirnya Kuning memang terus diasuh Wushu. Dan waktu si Manis datang dia acuh tak acuh saja sama si Kuning. Jengkel juga saya.
Meredian suka menggaruk cakarnya di mana saja. Di sofa, lemari buku, tempat tidur, pokoknya segala tempat yang rada kesat pasti sudah dipenuhi cakaran Mere. Setiap Mere mau mencakar di tempat-tempat terlarang, selalu saya larang dengan ucapan yang sama, “Jangan cakar disitu!” Lalu Mere saya angkat di punuk lehernya kemudian saya pindahkan ke tempat yang sudah saya sediakan, kayu lunak untuk digaruk-garuk dengan cakarnya.
Kucing bernama Oscar itu mendeteksi 50 kematian dengan gayanya mendatangi pasien yang akan meninggal di jam-jam terakhirnya.
Kenalkan nama kucing yang sedang santai ini, Ochan. Ochan ini kucing jantan yang dimiliki oleh Adhit. Di rumah, Ochan ini bikin Adhit puyeng karena hobi “karatenya”.
Setengah jam kami menungguinya dan menatap matanya yang terus memandang ke arah kami, sampai nafasnya berhenti. Berhari-hari setelah kejadian itu kami masih terus diliputi kesedihan – mama bahkan menangis bila melihat tempat mangkal Ginger di dapur, atau bila ia menggoreng ikan kesukaan Ginger.
Miyake Aizizawa adalah seekor kucing jawa yang jenis kelaminnya diragukan. Namun dari 4 saudaranya hanya dia yang selamat dan sempat diberi nama. Banyak hal berkesan…
Namun karena kecintaan keluarga saya terhadap oreo, kami memutuskan untuk tetap merawat Oreo apapun yang terjadi. Saya merawat Oreo dengan memberikan obat-obatan yang sekiranya dapat meringankan sakitnya.
Aku melihat tetanggaku dengan kasarnya menenteng 2 ekor kucing kecil yang gemuk dan lucu yang mau dibuangnya di sungai .
Kucing Persia Belang tiga yang dulunya bernama Zuppy, lalu berganti menjadi Choppy dan diganti lagi menjadi Choco.
Saya tertegun melihat Empus kejang-kejang, dan akhirnya diam sama sekali. Saya menangis seharian. Sewaktu saya melihat Rocky, saya teringat Empus. Saya berjanji pada Empus, saya akan merawat Rocky sebaik-baiknya.
Saya merasa iba dengan kucing yang terlihat kelaparan di depan rumah. Saat itu ada luka di hidungnya dan di atas kepalanya. Hampir tiap hari ia dengan wajah yang melas, meminta makan.
Nama saya Tita Yulianti, saya mau share ttg Kucing saya namanya Batman. Sebetulnya saya punya 2 Kucing berwarna putih Mix Persia – Anggora yang sy…
Aww aww aww, sedang video conference dengan siapa tuh si Gwen? Foto Kucing (Gwen) kiriman Sofia Al Hikmah Marissa Anggraini
Saya mendekatinya perlahan dengan sangat ketakutan. Saya tahu apa yang terjadi, tapi saya tidak ingin tahu seberapa parah luka yang dideritanya. Dengan menguatkan hati, saya melihatnya.