Perilaku Kucing

Guna Cakar Pada Kucing

Guna Cakar Pada Kucing

Kucing memiliki caranya sendiri untuk melindungi kuku atau cakarnya dari kerusakan, yaitu dengan menyembunyikan kukunya di bawah bulu-bulu tubuhnya. Mereka menggunakan mekanisme yang sama untuk membentangkan jari kaki dan untuk membantu mereka agar tetap dapat berjalan pada kondisi jalan yang licin atau permukaan yang licin maupun pada saat mereka sedang berkelahi atau menajamkan cakar atau kuku-kukunya tersebut. Kucing dapat pula menggunakan cakar kaki depannya untuk berpegangan pada benda, dan cakar kaki depan ini bersifat serbaguna meskipun tidak sekuat cakar pada kaki belakangnya.Adapun hal yang harus Anda lakukan adalah secara regular memeriksa apakah cakar atau kuku kucing Anda perlu dipotong atau…
Read More
Perilaku Kucing Yang Unik

Perilaku Kucing Yang Unik

Nah di bawah ini ada kumpulan perilaku kucing yang unik. Mungkin buat pencinta kucing yang sudah lama memelihara kucing pernah mengalami sebagian dari perilaku kucing di bawah ini. Silakan ditambahkan di komentar kalau ada pengalaman lainnya dari pembaca sekalian: Kalau digosok-gosok lehernya, atau sekitar telinga, maka kucing akan jinak dan keenakan. Lama-lama ia akan tertidur. Tapi kalau digosok-gosok pangkal ekornya, ia akan marah. Kucing akan tetap kuat (hidup) tidak makan sekitar 1 minggu (please please tapi jangan dicoba untuk tidak memberi makan kucing kalian selama seminggu yaa!) Kucing yang mau mati karena usia, ia akan meninggalkan rumah dan mengasingkan diri.…
Read More
Tips Traveling dengan Kucing

Tips Traveling dengan Kucing

Sebaiknya anda mulai membiasakan kucing anda melakukan perjalanan dengan anda. Tidak perlu yang jauh-jauh, karena sekedar membawa kucing anda ke dokter saja pun sebenarnya sudah merupakan satu pelajaran perjalanan untuk kucing anda. Ketika anda melakukan perjalanan dengan kucing anda, baik dengan kendaraan umum atau dengan mobil pribadi, maka tas untuk membawa kucing (cat carrier) adalah alat penting yang harus anda miliki. Perkenalkan kucing anda dengan cat carrier saat kucing masih kecil dan biasakan kucing masuk dan keluar dari cat carrier. Jika kucing terlihat gelisah ketika berada di dalam carrier, cobalah untuk menenangkan kucing anda tetapi jangan biarkan kucing keluar dari…
Read More
Apa Arti Sikap Duduk Kucing Kamu?

Apa Arti Sikap Duduk Kucing Kamu?

Bahasa tubuh kucing seperti yang diperlihatkan melalui postur tubuh atau sikap tubuhnya merupakan suatu subyek yang sangat menarik untuk diteliti dan dipelajari. Secara umum, kita akan mencoba untuk menginterpretasikan perasaan serta kebutuhan-kebutuhan kucing kita. Salah satu tanda termudah untuk mengenali hal seperti ini adalah dengan cara mengamati sikap tubuh seekor kucing yang sedang merasa nyaman atau gembira, yaitu yang ditandai dengan sikap tubuhnya yang rileks dan mata yang setengah terpejam. Adapun sikap tubuh atau sikap duduk seekor kucing yang sedang rileks ini adalah bahwa kucing tersebut akan membaringkan tubuhnya ke lantai, kemudian ia perlahan-lahan akan mengulur dan setelah itu menarik…
Read More
Mengatasi Kucing yang Suka Mencakar Di Sembarang Tempat

Mengatasi Kucing yang Suka Mencakar Di Sembarang Tempat

Kucing selalu meninggalkan bekas cakaran untuk menandai daerah kekuasaan, mempertajam kukunya dan meregangkan otot mereka. Namun apa jadinya jika kucing-kucing kesayangan Anda merusak perabotan rumah? Yang Anda perlukan adalah mengalihkan perhatian mereka dan jangan lalai memberi makan juga mainan untuk memberikan ia sedikit kesibukan. Simak tips berikut ini untuk mengatasi hobi mencakar kucing kesayangan anda : 1. Berikan tempat khusus mencakar untuknya dan letakkan di lokasi di mana kucing Anda suka bersantai. Misalkan tempat yang tepat selalu terkena cahaya matahari dari jendela. 2. Bereksperimen dengan beberapa model tempat mencakar untuk menemukan selera kucing anda. Tanamkan dalam pikiran bahwa tiap kucing…
Read More
Casper si Kucing Penumpang Bus Kota Yang Kisahnya Dibukukan

Casper si Kucing Penumpang Bus Kota Yang Kisahnya Dibukukan

Casper adalah kucing milik Susan Finden yang selama 4 tahun ia setiap hari naik bus kota rute 3 di Plymouth, Inggris. Casper selalu naik bus dari halte di depan rumahnya dan ia ikut antri bersama penumpang lainnya. Casper akan turut serta di dalam bus sampai terminal terakhir. Dari terminal itu ia akan naik bus lagi untuk kembali lagi ke depan halte rumahnya. Casper diadopsi oleh Susan tahun 2002 dan tewas akibat tabrak lari pada tanggal 14 Januari 2010 pada usia 13 tahun. Setelah kematiannya, kisah perjalanan Casper setiap hari naik bus kota ini oleh pemiliknya Sue Finden dan dibantu oleh…
Read More
Cara Kucing Minum Dengan Lidahnya

Cara Kucing Minum Dengan Lidahnya

Pernahkah kamu memperhatikan cara kucing minum? Yup! Dengan menggunakan lidahnya. Gerakan lidah kucing ketika "mengambil" air atau susu sangat cepat sehingga tak dapat diikuti oleh pandangan manusia, akan tetapi di saat yang bersamaan, gerakan itu juga anggun, Kucing termasuk di antara banyak spesies yang, tak seperti manusia, tak dapat menutup mulut dan menyedot. Para peneliti dari Massachusetts Institute of Technology (MIT) dan Princenton University merekam kegiatan minum kucing ini dengan bantuan video berkecepatan tinggi. Dan hasil yang didapat adalah bahwa kucing rumahan dan kucing liar seperti halnya harimau, menyeimbangkan daya tarik bumi dan kelembaman saat mereka menyedot cairan. Awalnya, berdasarkan…
Read More
Pelihara Kucing Jauhkan Sakit Jantung

Pelihara Kucing Jauhkan Sakit Jantung

PEMILIK kucing sudah lama mengklaim bahwa binatang kesayangan satu ini baik untuk kesehatan. Dan klaim ini dibenarkan oleh studi-studi ilmiah. Pada faktanya, hasilnya sangat dramatis. Studi menunjukkan, orang-orang yang memiliki kucing sebagai binatang kesayangan berisiko 40 persen lebih kecil meninggal akibat serangan jantung dan berisiko 30 persen lebih kecil menderita penyakit jantung. Apa rahasianya? Menurut peneliti, perbaikan kesehatan jantung dipicu oleh aktivitas duduk dan bercengkerama dengan kucing. Aktivitas ini terbukti bisa menurunkan tekanan darah dan mengurangi stres. Selain baik untuk jantung, pemilik kucing juga memiliki angka kejadian kanker lebih rendah. Pemilik kucing, menurut peneliti, lebih banyak terpapar alergen. Karena itu,…
Read More
Kelebihan-Kelebihan Kucing Dibanding Hewan Lainnya

Kelebihan-Kelebihan Kucing Dibanding Hewan Lainnya

Kucing memiliki beberapa kelebihan yang tidak dimiliki oleh hewan lainnya. Salah satunya adalah kemampuannya untuk melihat dengan baik dalam keadaan terang dan gelap. Bahkan kemampuan kucing melihat dalam gelap jauh melebihi manusia. Sebelum menjadi binatang peliharaan di rumah, kucing termasuk binatang liar. Di alam aslinya, kucing berburu pada malam hari sehingga membutuhkan kemampuan untuk melihat dengan baik dalam kondisi gelap. Namun kucing pun bisa juga berburu di siang hari. Unik kan? 1. Penglihatan kucing dalam suasana gelap Kemampuan itu dimiliki kucing karena di bagian belakang mata kucing ada tapetum lucidum. Organ yang mirip cermin ini dapat memantulkan cahaya yang membantu…
Read More
Panduan Makan & Minum untuk Kucing

Panduan Makan & Minum untuk Kucing

Berikut adalah panduan memberikan makanan dan minuman untuk kucing peliharaan Anda. 1. Makanan yang diberikan kepada kucing sebaiknya merupakan makanan yang khusus diperuntukkan untuk kucing, yang dapat diperoleh dari petshop atau membuat sendiri. Pemilihan makanan yang khusus ini penting agar tersedianya kecukupan nutrisi yang sangat dibutuhkan kucing. 2. Kucing dapat diberikan makanan berupa ikan ataupun daging. Pemberian daging (khususnya daging sapi) adalah penting untuk kesehatan kucing, terutama terhadap pertumbuhan bulu. 3. Bentuk makanan yang diberikan dapat dalam bentuk basah (kalengan) atau padat, dan dapat dilakukan variasi bentuk makanan. Bentuk makanan yang padat memiliki keuntungan lebih daripada bentuk makanan yang basah,…
Read More
Untuk Apa Kucing Makan Rumput

Untuk Apa Kucing Makan Rumput

Banyak sekali kucing yang memakan rumput kasar dalam jumlah yang sedikit secara teratur, yang tidak lain bertujuan untuk merangsang mereka memuntahkan kembali makanan yang telah dicerna. Biasanya, rumput yang dimakan oleh kucing tersebut akan dimuntahkan kembali dengan sangat cepat dan muntah tersebut ditutupi atau diselubungi oleh air liur kucing tersebut yang berbusa serta lengket. Sebenarnya untuk apa kucing makan rumput ya? Adapun dalam menghadapi fenomena seperti ini, banyak dokter hewan yang berpikir dan menduga bahwa tujuan seekor kucing memakan rumput mentah tidak lain adalah untuk mengurangi kelebihan sari makanan hasil proses pencernaan, yang tersimpan dalam perut kucing. Tetapi, kebiasaan kucing…
Read More
Melatih Kucing Mencakar Pada Tempatnya

Melatih Kucing Mencakar Pada Tempatnya

Menggaruk adalah perilaku alamiah kucing, jadi tidak mungkin mencegah kucing melakukannya. Yang harus kamu lakukan adalah melatihnya untuk menggaruk suatu benda yang tidak boleh digaruk mereka. Contohnya kamu bisa menggunakan โ€˜mainan garukan kucingโ€™ atau yang sering disebut scratch post yang bisa didapatkan di petshop terdekat. Jika kesulitan menemukan petshop di sekitar rumahmu, petshop online di internet sudah banyak yang menjualnya. Atau yang paling mudah dengan mencari di google dengan kata kunci: โ€˜jual scratch postโ€™, maka akan muncul banyak pilihan. Di bawah ini ada berbagai cara untuk melatih kucingmu untuk tidak menggaruk di sembarang tempat melainkan hanya di tempat yang memang…
Read More
Mengapa Anak Kucing Gemar Bermain?

Mengapa Anak Kucing Gemar Bermain?

Ada banyak teori yang berusaha menguraikan sebab-sebab anak kucing dan induk kucing bermain. Salah satu alasan atau sebab mengapa anak kucing dan induk kucing gemar bermain tidak lain berkaitan erat dengan kegembiraan. Dalam jangka waktu yang cukup lama, banyak ahli atau ilmuwan yang berusaha keras untuk menjabarkan sebab atau alasan-alasan apa saja yang menyebabkan kecenderungan bermain berkembang pada perilaku anak kucing. Dan banyak di antara ahli tersebut meyakini bahwa anak-anak binatang bermain dengan tujuan untuk memperbaiki atau meningkatkan koordinasi di antara mereka dan mempersiapkan mereka untuk menghadapi kehidupan dewasa kelak. Misalnya, anak singa akan mengejar ekor mereka atau objek lainnya…
Read More
Cara Mencegah Kucing Merusak Tanaman Rumah

Cara Mencegah Kucing Merusak Tanaman Rumah

Banyak orang senang meletakkan tanaman rumah yang menambah keindahan rumah mereka. Akan tetapi apa yang terjadi ketika anak kucing menyerang dan memakan tanaman yang sangat anda banggakan tersebut? Suatu hari kita memiliki tanaman yang sangat sehat, hari berikutnya daun-daun tergantung robek dan yang dapat dilakukan hanya membuangnya ke tempat sampah. Pertama-tama, kita harus mencari tahu apa yang menyebabkan kucing menyerang tanaman. Terdapat dua alasan kucing makan tanaman. Yang pertama, tanaman hijau adalah bagian dari makanannya. Jika anak kucing anda belum diberi sayuran atau daun-daunan untuk dimakan, maka ia secara sederhana akan mengikuti instingnya untuk bertahan hidup. Dalam hal ini, pastikan…
Read More
Apa Arti Gerakan Ekor Kucing?

Apa Arti Gerakan Ekor Kucing?

Sikap berjalan seekor kucing yang membawa serta ekornya merupakan suatu tanda yang dapat menunjukkan keadaan jiwa atau mood dari kucing tersebut. Misalnya, terkadang kita melihat seekor kucing berlari-lari dengan penuh keanggunan sambil mengibas-ibaskan ujung ekornya dan sikap seperti ini secara tidak langsung menggambarkan bahwa kucing tersebut dengan penuh suka ria menyambut kedatangan Anda. Selain itu, gerakan yang sangat lemah lembut serta perlahan-lahan pada ujung ekor kucing juga menunjukkan bahwa kucing tersebut sedang merasa nyaman ataupun ia sedang rileks, tetapi gerakan seperti ini dapat pula mengindikasikan bahwa kucing tersebut sedang bersikap waspada pada saat ia ingin menerkam mangsa buruannya. Namun, Anda…
Read More
Apa Saja Guna Lidah pada Kucing

Apa Saja Guna Lidah pada Kucing

Lidah pada kucing selain untuk kebutuhan makan dan minum, ternyata juga memiliki banyak fungsi lainnya. Salah satunya adalah untuk membersihkan diri sendiri dan juga membersihkan anaknya, yang biasa dilakukan oleh induk kucing. Hal itu mungkin terjadi sebab permukaan lidah kucing sama sekali tidak rata dan lembut seperti lidah manusia. Permukaan lidah kucing terlihat kasar karena ada seperti cakar-cakar panjang mirip sisir yang memungkinkan kucing membersihkan kotoran yang melekat pada bulu-bulunya. Karena itu kalau diperhatikan lebih lanjut, lidah kucing tidak terlihat berliur atau pun terlalu basah, tapi kesat dan terasa lebih kering. Memang selain untuk makan dan membersihkan diri, kucing tidak…
Read More
Mencegah Kucing Lompat Ke Meja Makan

Mencegah Kucing Lompat Ke Meja Makan

Kita mungkin berpikir bahwa bukan masalah besar bila kucing ada di atas meja makan, bahkan kenyataannya beberapa orang menganggap itu hal yang manis. Tapi coba pertimbangkan lagi. Anak kucing tidak benar-benar tahu kemana ia akan mendarat ketika ia melompat dari lantai ke meja makan. Apakah kita ingin ia mendarat ke atas kue yang baru saja keluar dari oven? Atau ia bisa menyenggol sesuatu yang panas atau memecahkannya ke lantai, belum lagi masalah kotoran, pecahan atau tumpahan akibat perbuatannya. Jadi, kita perlu tahu bagaimana mencegahnya dan menghentikannya. Triknya adalah menggunakan sesuatu yang ia benci untuk mencegah kebiasaan semacam ini. Sebagian besar…
Read More
Pikir Dua Kali Sebelum Tidur Bersama Kucing

Pikir Dua Kali Sebelum Tidur Bersama Kucing

Saat malam hari, banyak anak kecil yang senang tidur bersama-sama dengan kucingnya. Tetapi sebelum Anda mengizinkan anak Anda untuk tidur bersama-sama dengan kucing, pertimbangkan dulu sisi keamanan dan kesehatannya. Jangan pernah membiarkan kucing Anda tidur bersama-sama bayi atau balita yang baru saja belajar berjalan, karena dapat melukainya. Jika anak Anda sudah agak besar, perhatikan kebiasaan tidurnya. Kebiasaan sering bergerak kesana kemari selagi tidur dapat membuat takut kucing Anda. Dan apabila ia merasa terganggu, ia bisa menggeram atau bahkan mencakar dan menggigit anak Anda. Satu hal lagi yang harus diperhatikan apabila anak Anda memiliki kebiasaan bangun tengah malam, maka ini juga…
Read More
Kenali Bahaya untuk Kucing Anda

Kenali Bahaya untuk Kucing Anda

Artikel ini akan memberitahukan kepada Anda, benda-benda rumah tangga apa saja yang dapat membahayakan atau bahkan mematikan bagi kucing Anda. Dua contoh di antaranya termasuk insektisida dan beberapa jenis tanaman dalam rumah. Bahkan, benda-benda rumah tangga yang selama ini Anda anggap tidak membahayakan justru dapat mengakibatkan kematian pada kucing Anda. Dan susahnya adalah bahwa kucing Anda tidak bisa membaca atau memahami peringatan "Berbahaya" yang tercantum pada label produk-produk yang membahayakan tersebut. Oleh karena itu, pastikanlah bahwa benda-benda berbahaya semacam itu tidak berada dekat dengan kucing Anda dimana dia dapat dengan mudah mengambilnya dan pastikan pula bahwa Anda telah benar-benar membersihkan…
Read More
Sikap Dasar Yang Perlu Diajarkan Pada Kucing

Sikap Dasar Yang Perlu Diajarkan Pada Kucing

Terdapat sejumlah perilaku yang perlu dipelajari oleh kucing anda sehingga hubungan kita akan berlangsung menyenangkan. Memiliki kucing sebagai hewan peliharaan memiliki banyak keuntungan, namun tidak ada artinya bila kucing dibiarkan mengatur, khususnya perilaku alamiahnya yang agresif dan nakal. Beberapa perilaku perlu dipelajari oleh kucing untuk keamanan anggota keluarga lain di rumah, ini juga akan memperkuat hubungan antara kucing dan manusia. 1. Hal yang penting untuk dipelajari anak kucing adalah menggunakan kotak kotoran-nya. Buang air kecil di perabot atau karpet akan menjadikannya manja seumur hidup dan meninggalkan bau yang sulit untuk dihilangkan. Tidak akan sehat juga bila ada kotoran di lantai…
Read More
Ternyata Kucing Bisa Mengelabui Tuannya

Ternyata Kucing Bisa Mengelabui Tuannya

Siapa sih yang tidak tergerak hatinya mendengar suara kucing mengeong pelan? Akan tetapi siapa pula yang menyangka kalau suara, yang kadang-kadang terdengar seperti rengekan bayi, itu sengaja dikeluarkan si meong untuk menarik perhatian tuannya? Baru- baru ini para peneliti dari Universitas Sussex, di Inggris, berhasil mengungkapkan bahwa kucing ternyata bisa mengelabui tuannya melalui suara-suara, terutama kucing-kucing yang dipelihara. Tim peneliti itu menyimpulkan bahwa kucing telah memanfaatkan sensivitas manusia dengan mengeluarkan suara yang susah untuk diabaikan. Demikian hasil penelitian Dr. Karen McComb yang dipublikasikan di Jurnal Current Biology. Penelitian Dr. McComb ini terinspirasi dari perilaku kucingnya, Pepo, yang selalu mengeong-ngeong di…
Read More
Karakter Kucing

Karakter Kucing

Apakah anda pernah memperhatikan bahwa setiap kucing peliharaan anda memiliki perilaku yang berbeda? Terutama jika anda memiliki lebih dari satu ekor kucing.. :) Bukan baru-baru ini saya memelihara kucing. Setiap hari bergaul dengan kucing-kucing itu membuat saya mau tak mau memperhatikan bahwa antara mereka satu sama lain memiliki karakter dan kebiasaan yang berbeda. Setahun belakangan ini saja, sudah 4 ekor kucing yang saya pelihara. Krafty, misalnya, dia sangat suka keju lembaran. Makanya dia diberi nama Krafty. Semasa hidupnya, Krafty paling tidak suka digendong-gendong. Dia punya prinsip 'kalau aku ga datang minta dielus, jangan sekali-kali pegang kepala aku'. Benar saja, siapa…
Read More
Apa Beda Spraying dan Kucing Kencing Biasa?

Apa Beda Spraying dan Kucing Kencing Biasa?

Perilaku Spraying sering diartikan sebagai kebiasaan kucing untuk memberi tanda daerah kekuasaannya dengan cara menyemprotkan sedikit urin/air kencing. Normalnya pada saat kencing, kucing akan sedikit jongkok. Sedangkan pada saat spraying, kucing tetap dalam keadaan berdiri. Objek sasaran spraying biasanya berupa benda-benda vertikal seperti dinding, gorden, kursi, sofa, pintu, dll. Bila air kencing menggenang dalam jumlah besar di lantai, kemungkinan besar bukan spraying, tetapi semata-mata "kecelakaan". Spraying berhubungan dengan insting/perilaku seksual. Baik kucing betina maupun jantan biasanya akan mulai menunjukkan perilaku ini sekitar umur 7 bulan, karena pada umur ini mulai terjadi kematangan organ-organ reproduksi. Spray/neuter (kebiri/steril) yaitu, mengambil testis (kucing…
Read More
Mengapa Kucing Rumah Masih Suka Berburu Tikus

Mengapa Kucing Rumah Masih Suka Berburu Tikus

Kebiasaan kucing untuk berburu makanan merupakan salah satu bagian dari perilaku kucing yang normal. Namun bagi sebagian pemilik kucing, masih dirasa sulit untuk menerima perilaku berburu ini. Hal ini semakin menjadi masalah besar, terutama bila si kucing juga bersikeras ingin membawa pulang hasil buruannya tersebut ke rumah. Yeah melihat kucing kita menggigit tikus di taringnya bukanlah pemandangan yang lucu. Ditambah lagi setelah itu menyisakan PR buat kita untuk membuang bangkai hewan buruan tersebut. Kamu tentu tidak mengharapkan kucing kesayanganmu menyantap tikus buruannya bukan? Tetapi pada dasarnya, kebiasaan berburu makanan ini merupakan naluri alamiah yang harus dimiliki oleh setiap kucing. Teknik-teknik…
Read More
Bagaimana Kucing Bisa Selamat Saat Terjatuh

Bagaimana Kucing Bisa Selamat Saat Terjatuh

Sering mendengar istilah kucing memiliki 9 Nyawa? Sebenarnya apa sih maksudnya? Kalau menurut saya, kucing disebut-sebut memiliki 9 nyawa itu karena kucing memiliki kemampuan bertahan hidup yang tinggi. Beberapa kemampuan kucing bisa dibaca di artikel : Kelebihan-kelebihan Kucing Salah satu kelebihan kucing yang sering dibicarakan dan bahkan diteliti adalah kemampuan kucing untuk tetap selamat ketika jatuh dari tempat yang tinggi. Kecuali hewan yang bersayap seperti tupai peluncur, kebanyakan mamalia tidak memiliki kemampuan menyelamatkan diri ketika mereka terjatuh dari tempat yang tinggi. Dari berbagai sumber yang saya baca, disebutkan kemampuan kucing untuk selamat ini karena kucing bisa memutar tubuhnya ketika berada…
Read More
Ketika Kucing Jadi Agresif dan Menyerang Kucing Lainnya

Ketika Kucing Jadi Agresif dan Menyerang Kucing Lainnya

Sebagai pecinta kucing, kita mungkin memelihara tidak hanya satu kucing, bisa jadi dua, tiga atau lebih kucing hidup bersama di dalam area rumah kita. Ketika melihat kucing-kucing kesayangan kita bermain bersama rasanya sungguh menyenangkan. Namun semua kesenangan itu beruba ketika kita melihat salah satu kucing tiba-tiba berubah menjadi beringas dan menyerang kucing lainnya. Kita mendadak panik dan berusaha memisahkan kucing-kucing yang mendadak berkelahi dan tak jarang akhirnya kita pun menjadi korban cakaran kucing-kucing kita. Kucing yang mendadak beringas dan menyerang rekan sesama kucingnya bukan tanpa alasan, malah bisa jadi itu merupakan pertanda ada sesuatu yang keliru dalam cara kita melatih…
Read More
Apakah Kucingmu Benar-benar Menyayangimu?

Apakah Kucingmu Benar-benar Menyayangimu?

Tanya: Kucingku suka berpelukan denganku dan mengikutiku keliling rumah. Ia sangat bersahabat dan penyayang dan aku juga mencintainya. Ini mungkin sebuah pertanyaan tolol, tapi aku selalu bertanya-tanya apakah kucing benar-benar bisa menyayangi kita atau mereka hanya bersikap baik karena kita beri makan dan tempat tinggal? Jawab: Saya mungkin bisa memberikan jawaban yang lebih definitif bila saya dapat berbicara bahasa kucing dan bertanya secara langsung, karena kucing adalah binatang jujur dan saya yakin mereka akan menjawab dengan jujur juga. Karena saya tidak bisa berbahasa kucing, mendefinisikan rasa kasih sayang kucing akan menjadi lebih rumit. Yang kita tahu pasti adalah kucing merasakan…
Read More
Mengapa Kucing Rumahan Tetap Punya Insting Berburu?

Mengapa Kucing Rumahan Tetap Punya Insting Berburu?

Kucing Itu Pemburu atau Mangsa? Meski pendapat umum menempatkan kucing sebagai pemburu yang ulung, sebenarnya kucing memiliki peran yang unik sebagai pemburu sekaligus mangsa, tergantung keterlibatan spesies lain. Sisi pemburu dapat ditemukan di segala jenis kucing, dari singa yang gagah berani sampai kucing imut yang berkeliaran di rumah kamu, semuanya telah memiliki pemrograman genetis untuk berburu. Tentunya mangsa bagi kucingpun harus sesuai dengan ukuran tubuh kucing itu sendiri, maka umumnya mereka memfokuskan usaha perburuan mereka kepada mamalia kecil dan burung. Menariknya, ahli-ahli biologi menganggap kucing sebagai ahli menangkap mamalia kecil namun bersifat oportunistis dalam penangkapan burung karena umumnya kucing tidak…
Read More
Perilaku Seksual Kucing

Perilaku Seksual Kucing

Seperti halnya dengan jenis-jenis hewan yang lain, kucing juga memiliki naluri atau kebutuhan dasar untuk tetap melestarikan keturunannya yakni dengan cara melakukan reproduksi (perkembangbiakan dengan cara melakukan perkawinan). Adapun pada kondisi yang alami, kucing-kucing betina hanya akan melakukan perkawinan dengan kucing-kucing jantan pada waktu-waktu tertentu saja (terutama sekali pada saat nafsu seksual kucing tersebut sedang 'meningkat') di sepanjang musim perkembangbiakan. Misalnya saja seperti yang terjadi di Inggris yaitu bahwa di negara tersebut musim atau masa perkembangbiakan kucing berlangsung mulai bulan Januari sampai dengan September, tetapi hal ini tidak berlaku bagi kucing-kucing rumahan yang sewaktu-waktu atau kapan saja dapat melakukan perkawinan.…
Read More
No widgets found. Go to Widget page and add the widget in Offcanvas Sidebar Widget Area.